Rp 63.000,00
Pustaka Desa Jilid 4
Budidaya Kangkung
Penulis : Pertiwi Banyu Biru, S.P.
ISBN : Dalam Proses Pengajuan
Penerbit : New Vita Pustaka
Tahun Terbit : 2023
Kertas : HVS 80 gram
Dimensi : 14 x 21 cm ; 84 halaman
Sinopsis :
Dalam buku ini kami akan membahas tentang pemberdayaan ekonomi desa di bagian awal. Selanjutnya kami akan memberika contoh kongkrit sebagai wujud pemberdayaan ekonomi desa dengan budidaya Kangkung.
Kangkung merupakan tanaman yang tergolong ke dalam sayur-sayuran yang sangat populer, karena masyarakat khususnya di Indonesia hampir setiap individu menyukainya. Kangkung di Indonesia dimasukan ke dalam menu makanan seperti, tumisan, sayur asam, opor, dan sayur pelengkap pada gado-gado, selain rasanya yang lezat kangkung harganya relatif murah. Selain dijadikan sebagai menu masakan kangkung juga dapat dimanfaatka sebagai obat tradisional salah satunya adalah berfungsi sebagai menenangkan saraf dan obat.